Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Sudah Tau Tentang Android P ?


WuanjrotBray,-  Google terus mengembangkan sistem operasi berbasis Android ini, kesannya baru saja kita mengenal Sistem Android bernama Oreo yang di rilis bulan Agustus tahun lalu, sekarang sudah muncul lagi di bulan Agustus yaitu Android P. Jika kita lihat akun pribadi dari Evan Blass dia upload kalender bulan Agustus 2018 di twisternya, yaitu ada di tanggal 20 Agustus ditandai dengan hurup P.

Banyak kalangan pengguna Android sangat menyakini bahwa Android P akan di rilis di tanggal 20 Agustus 2018 ini. Tetapi itu masih pendapat pengguna Android saja, hingga saat ini kepastian dari Android P masih belum resmi apakah langsung atau masih beta.


Sebenarnya fitur apa yang baru dari Android P ini, karena Google mengumumkan di Android selanjutnya akan memiliki fitur yang banyak. Intinya target android itu akan fokus pada 3 fitur, yaitu kecerdasan, kemudahan dan pengoptimalan perangkat digital akan masuk didalamnya.



#mysmartprice #Android #P #2018

Post a Comment for "Sudah Tau Tentang Android P ?"