Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Komponen-komponen Komputer

WuanjrotBray,-

Prosesor




Bagian terpenting dari prosesor adalah Aritcmatics Logical Unit (ALU), Control Unit (CU) dan Memory Unit (MU)  adalah alat penyimpanan kecil yang mempunyai kecepatan akses cukup tinggi. 


Memori


Memori Utama RAM (Random Access Memory) Terdapat dua jenis RAM, statik dan dinamik. RAM bersifat volatile, yaitu jika tidak ada listrik, maka isi memori hilang.




ROM (Read-Only Memory)ROM adalah tempat penyimpanan data permanen pada komputer, artinya program / data yang disimpan di dalam ROM ini tidak mudah hilang atau berubah walau aliran listrik di matikan. 

Memori Pembantu
Memori pembantu bersifat non-volatile, yaitu jika tidak ada listrik, maka isi memori tidak hilang, Tidak mempengaruhi langsung fungsi CPU. Memori ini adalah: (1) Pita Magnetik (Tape), dan (2) Disk Magnetik

Motherboard




Motherboard adalah bagian utama sebuah komputer. Fungsi motherboard sangat vital, yaitu sebagai penghubung dan tempat bertemunya koneksi semua hardware komputer, mulai dari power supply, prosesor, RAM, harddisk, mouse, keyboard dan yang lainnya. Prinsip kerja motherboard ini sebetulnya cukup sederhana, yaitu menyediakan jalur komunikasi antar bagian komputer.

Selanjutnya Tentang Chasing

Info Lainnya


Post a Comment for "Komponen-komponen Komputer"